Politeknik Siber dan Sandi Negara

Knowledge Center of Cybersecurity and Cryptography

  • Home
  • Information
  • News
  • Help
  • Librarian
  • Member Area
  • Select Language :
    Arabic Bengali Brazilian Portuguese English Espanol German Indonesian Japanese Malay Persian Russian Thai Turkish Urdu

Search by :

ALL Author Subject ISBN/ISSN Advanced Search

Last search:

{{tmpObj[k].text}}
No image available for this title
Bookmark Share

Text

Penguatan keamanan program aplikasi Android Rocket.Chat berdasarkan Mobile Application Security Verification Standard (MASVS)

Berry Karo-karo - Personal Name; Donny Seftyanto - Personal Name; Setiyo Cahyono - Personal Name; Septia Ulfa Sunaringtyas - Personal Name;

Penguatan Keamanan Program Aplikasi Android Rocket.Chat Berdasarkan Mobile Application Security Verification Standard (MASVS)

Komunikasi chatting dapat juga dikatakan sebagai komunikasi daring menggunakan teks yang memungkinkan dua atau lebih individu berkomunikasi secara nyata untuk bertukar informasi yang bersifat umum hingga bersifat rahasia. Banyak organisasi yang menggunakan aplikasi chatting pihak ketiga seperti Whatsapp dan Telegram untuk melakukan komunikasi chatting dalam internal organisasi. Pada umumnya pengembang atau penyelenggara sistem elektronik lebih mementingkan fitur daripada isu keamanan produknya sehingga banyak aplikasi yang masih rawan terhadap 10 risiko tertinggi pada aplikasi mobile berdasarkan OWASP. Banyaknya serangan siber yang terjadi pada aplikasi chatting pihak ketiga menimbulkan kekhawatiran organisasi dalam penggunaannya. Begitu juga dengan data pribadi pengguna yang tersimpan pada server aplikasi pihak ketiga tidak dapat dijamin keamanannya. Organisasi yang sadar akan keamanan informasi akan membangun atau memilih aplikasi chatting untuk diimplementasikan pada server-nya dengan pertimbangan aspek keamanan sebagaimana yang telah diatur dalam UU dan peraturan pemerintah terpenuhi. Berdasarkan permasalahan tersebut didapatkan ide penelitian untuk melakukan penguatan keamanan aplikasi Rocket.Chat berdasarkan MASVS. Aplikasi Rocket.Chat merupakan aplikasi chatting opensource yang dapat dimodifikasi sesuai dengan kebutuhan organisasi dan dapat diimplementasikan pada server pribadi. Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa keamanan program aplikasi Rocket.Chat meningkat sehingga dapat mengurangi permukaan serangan yang dapat dieksploitasi oleh penyerang terkhususnya pada kerawanan yang termasuk dalam 10 risiko tertinggi aplikasi mobile berdasarkan OWASP 2016.


Availability
#
Perpustakaan Poltek SSN 2021 BER p
TA20210101288
Available
#
Perpustakaan Poltek SSN 2021 BER p
TA20210101289
Available
Detail Information
Series Title
-
Call Number
2021 BER p
Publisher
Bogor : Politeknik Siber dan Sandi Negara., 2021
Collation
xv, 116 hlm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
--
Classification
--
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
--
Subject(s)
10 Risiko Tertinggi Aplikasi Mobile
Aplikasi Chatting
Aspek Keamanan
MASVS
Penguatan Program
Rocket.Chat
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility
Berry Karo-karo
Other version/related

No other version available

File Attachment
No Data
Comments

You must be logged in to post a comment

Politeknik Siber dan Sandi Negara
  • Information
  • Services
  • Librarian
  • Member Area

About Us

Perpustakaan Politeknik Siber dan Sandi Negara menyediakan berbagai macam koleksi seperti Buku, Jurnal, Majalah, Koran, Referensi dan Konten Lokal.

Search

start it by typing one or more keywords for title, author or subject

Keep SLiMS Alive Want to Contribute?

© 2025 — Senayan Developer Community

Powered by SLiMS
Select the topic you are interested in
  • Computer Science, Information & General Works
  • Philosophy & Psychology
  • Religion
  • Social Sciences
  • Language
  • Pure Science
  • Applied Sciences
  • Art & Recreation
  • Literature
  • History & Geography
Icons made by Freepik from www.flaticon.com
Advanced Search
Where do you want to share?