Text
Belajar otodidak windows forensic: untuk semua versi windows
Dalam melakukan kegiatan forensik terhadap sistem operasi Windows, kita tidak hanya menganalisa data yang tersimpan dalam hard disk saja, melainkan ada banyak komponen lainnya yang harus diinvestigasi, mulai dari memori (RAM), aplikasi, proses file sistem dan sebagainya.
BAB 1 Windows forensic
BAB 2 Membongkar identitas komputer
BAB 3 Menggali data menggunakan pstools
BAB 4 Forensic imaging
BAB 5 Membedah prefetch
BAB 6 Memory forensic
BAB 7 Windows registry forensic
BAB 8 Windows shellbag forensic
BAB 9 Membongkar informasi proses
BAB 10 File analysis
BAB 11 Analisis LNK dengan windows file analyzer
BAB 12 Melacak file tersembunyi
BAB 13 File recovery
BAB 14 Mendeteksi data stream
BAB 15 File compare dan analisis hash
BAB 16 Membongkar thumbcache
BAB 17 File system analysis
BAB 18 Deteksi rootkit
BAB 19 USB forensic
BAB 20 Metadata & time stamps
BAB 21 Tips windows forensic
Daftar pustaka
No other version available