Text
Berjalan bersama korban: sejuta dalam hadirkan keadilan
Buku ini merupakan kompilasi tulisan tiga puluh penulis mahasiswa Pascasarjana Kriminologi Angkatan 2020 FISIP UI bertajuk korban. Buku ini menginisiasi wacana penanganan korban dari, berbagai aspek dan pelibatan aktor baik negara maupun masyarakat sipil.
Sejatinya korban terpenuhi pemulihan hak-hak dasarnya, baik fisik maupun non-fisik, akan tetapi hal tersebut mash terpinggirkan. Buku hasil studi dalam bidang viktimologi ini mengungkap banyak fakta menarik dalam hal kebijakan penanganan korban yang sudah ada dan inovasi terobosan kedepannya. Buku ini juga membangun argumentasi yang menarik dalam kritik perbaikan dari kebijakan yang sudah ada termasuk tawaran rekomendasi dari sudut pandang berbeda.
No other version available