Text
Sistem informasi manajemen = management information systems
Modul I Konsep Dasar
1. Dasar-dasar sistem informasi dalam bisnis
Bagian I: konsep dasar: Sistem informasi dalam bisnis
Bagian II: konsep dasar: komponen sistem informasi
2. Bersaing dengan teknologi informasi
Bagian I: dasar-dasar dari keuntungan strategis
Bagian II: menggunakan teknologi informasi untuk keuntungan strategis
Modul II Teknologi Informasi
3. Perangkat keras computer
Bagian I: sistem computer: Pengguna akhir dan komputasi perusahaan
Bagian II: computer peripheral: masukan, keluaran dan teknologi penyimpanan
4. Perangkat lunak computer
Bagian I: aplikasi perangkat lunak: aplikasi bagi pengguna akhir
Bagian II: sistem perangkat lunak: manajemen sistem computer
5. Manajemen sumber data
Bagian I: landasan teknis dari manajemen basis data
Bagian II: mengatur sumber data
6. Telekomunikasi dan jaringan
Bagian I: jaringan perusahaan
Bagian II: alternative jaringan
Telekomunikasi
Modul III Aplikasi Bisnis
7. Sistem bisnis elektronik
Bagian I: Sistem bisnis elektronik
Bagian II: Sistem bisnis fungsional
8. Sistem bisnis perusahaan
Bagian I: membuat seluruh angsa berbaris: mengelola di level perusahaan
Bagian II: perencanaan sumber daya perusahaan: kekuatan bisnis
Bagian III: manajemen rantai pasokan: jaringan bisnis
No other version available