Daftar isi: BAB 1 Logika matematika BAB 2 Himpunan BAB 3 Sistem bilangan real BAB 4 Relasi, fungsi, dan grafik BAB 5 Sistem persamaan linear BAB 6 Barisan dan deret BAB 7 Matriks
Konsep dan Aplikasi Tujuan fuzzy pengontrol adalah untuk meniru aksi operator manusia atau untuk membuat keputusan seperti manusia dengan menggunakan pengetahuan mengenai mengontrol sebuah sistem target (tanpa mengetahui modelnya). Ini dicapai dengan aturan fuzzy yang mendirikan sebuah aturan fuzzy dasar. Aturan fuzzy dasar adalah sebuah komponen pusat dari fuzzy pengontrol dan merepresentasika…
Algoritma adalah suatu upaya dengan urutan operasi yang disusun secara logis dan sistematis untuk menyelesaikan suatu masalah untuk menghasilkan suatu output tertentu. Dalam matematika dan ilmu komputer, algoritma adalah rangkaian terbatas dari instruksi-instruksi yang rumit, yang biasanya digunakan untuk menyelesaikan atau menjalankan suatu kelompok masalah komputasi tertentu. Algoritma diguna…
Buku ini berjudul Persamaan Diferensial Pendekatan Praktis yaitu membahas khusus persamaan diferensial salah satu topik yang paling penting dalam mata kuliah Kalkulus atau Matematika dan paling banyak aplikasinya dalam ilmu eksakta, karena itu buku ini memiliki keunggulan dalam kajiannya. Teori yang diberikan singkat dan padat, disertai dengan contoh-contoh dan penyelesaian yang lengkap serta t…
Buku ini secara umum ditulis untuk mereka yang awam mengenai masalah logika fuzzy. Diharapkan dengan pendekatan buku ini, mereka dapat mempelajarinya dan menerapkannya dengan mudah. Secara khusus buku ini ditulis untuk para mahasiswa baik tingkat sarjana maupun tingkat master, sehingga mereka dapat menyelesaikan tugas akhir mereka dengan alat bantu logika fuzzy. Daftar isi: BAB I Pengenalan…
The Physics and Mathematics of Electromagnetic Wave Propagation in Cellular Wireless Communicationdescribes the electromagnetic principles for designing a cellular wireless system and includes the subtle electromagnetic principles that are often overlooked in designing such a system. This important text explores both the physics and mathematical concepts used in deploying antennas for transmiss…
disusun berdasarkan pada Rumusan capaian pembelajaran lulusan (CPL) program Studi Pendidikan Matematika serta Rumusan Capaian Pembelajaran Mata Kuliah yang telah tertuang dalam Rencana Pembelajaran Semester (RPS). Buku Ajar ini terdiri dua Topik utama yaitu Teori Himpunan Dan Logika Matematika yang terbagi dalam 9 bab yaitu Bab 1 Pengantar Teori Himpunan, Bab 2 Aljabar Himpunan, Bab 3 Simbolisa…
Pembaca akan diajak untuk mempelajari perangkat lunak yang biasanya digunakan dalam statistik, yaitu R, di awal buku ini. Pembaca harus dapat memahami cara kerja perangkat lunak dan membangun program yang memanfaatkannya. Pengertian nilai waktu uang akan diperkenalkan pada bagian selanjutnya dengan menggunakan model suku bunga biasa, suku bunga majemuk, suku bunga kontinu, dan suku bunga diskon…
Matematika merupakan salah satu ilmu dasar yang wajib dikuasai oleh mahasiswa teknik. Walaupun banyak mahasiswa teknik yang kurang memahami konsep matematika, tetapi ilmu ini banyak digunakan di penerapan bidang keteknikan dalam rangka memecahkan suatu persoalan. Matematika juga menjadi salah satu "bahasa" ilmu pengetahuan dalam berkomunikasi dengan persoalan-persoalan dunia nyata. Buku ini mer…
Matematika diskrit merupakan mata kuliah yang fundamental dalam pendidikan ilmu komputer atau teknik informatik Matematika diskrit (discrete mathematics atau finite mathematics) adalah cabang matematika yang mengkaji objek-objek diskrit. Buku Matematika Diskrit (Revisi Ketujuh) disusun sebagai buku teks mahasiswa yang mengambil mata kuliah Matematika Diskrit yang merupakan mata kuliah fundamen…