Abstrak: Pengguna internet di Indonesia terus mengalami peningkatan. Peningkatan tersebut sejalan dengan berkembangnya teknologi smartphone Android yang mulai menggantikan telepon seluler terdahulu. Meskipun demikian, banyak pengguna smartphone Android masih belum siap menghadapi perubahan ini. Hal ini ditandai dengan rendahnya tingkat kesadaran pengguna smartphone Android di Indonesia terhada…
Aplikasi Pendaftaran Online Rumah Sakit berbasis Android merupakan aplikasi penyedia jasa pelayanan kesehatan yang diciptakan untuk membantu memenuhi kebutuhan masyarakat dalam melakukan pendaftaran tanpa harus datang ke rumah sakit. Pada penelitian ini dilakukan analisis tren keamanan terhadap 3 (tiga) risiko kerentanan (Insecure Data Storage, Insecure Communication dan Insufficient Cryptograp…
Aplikasi E-Kinerja Kebumen adalah aplikasi yang digunakan untuk pelaporan kegiatan PNS dan ASN Pemerintah Kabupaten Kebumen. Aplikasi ini menunjang peraturan dari pemerintah pusat terkait Sistem Pemerintahan Berbasi Elektronik (SPBE). Pada penelitian ini akan dilakukan security assessment pada aplikasi E-Kinerja Kebumen untuk menjalankan aturan SPBE terkait pengujian keamanan aplikasi dan juga …