Abstrak: Meningkatnya kepopuleran teknologi virtualisasi kontainer membuat Docker telah menjadi pilihan bagi banyak pengguna yang akhirnya membuat Docker menjadi populer dikarenakan telah banyak orang yang mengakses dan menggunakannya. Di samping kepopuleran Docker tersebut, ditemukan kerawanan yang menjadi celah penyerang untuk melakukan serangan ke Docker. Serangan yang telah terjadi dianta…
Abstrak: Perkembangan penggunaan teknologi di Indonesia meningkat setiap tahun. Hal ini memicu pemanfaatan ruang siber yang mencakup berbagai aspek, mulai dari komunikasi dan kolaborasi global hingga inovasi teknologi dan layanan publik. Di Indonesia, selain dimanfaatkan oleh masyarakat umum, ruang siber juga dimanfaatkan oleh sektor Infrastruktur Informasi Vital (IIV). Salah satunya pada sek…
Abstrak: Pada awal tahun 2020 hingga akhir 2021 terjadi peningkatan serangan siber sebanyak 330% serangan yang awalnya berjumlah 495.337.202 serangan menjadi 1.637.973.022 serangan. Data tersebut didapatkan dari laporan tahunan monitoring keamanan siber BSSN tahun 2020 dan 2021. Dalam menghadapi lonjakan ancaman siber yang signifikan ini, diperlukan upaya untuk meningkatkan pemahaman dan kete…
Abstrak: WhatsApp merupakan aplikasi Instant Messaging paling banyak digunakan dibandingkan dengan Instant Messaging lainnya. WhatsApp tidak hanya tersedia pada perangkat mobile seperti Android dan iOS, melainkan juga tersedia di perangkat komputer desktop yang berbasiskan Windows, Linux, dan Mac. Seiring dengan banyaknya pengguna WhatsApp, tidak memungkiri meningkat pula tindak kejahatan pad…
Abstrak: Politeknik Siber dan Sandi Negara, memiliki lulusan yang berkompetensi di bidang Digital Evidence First Responder. Cyber Exercisesalah satu cara untuk membantu dalam meningkatkan kompetensi taruna dalam forensik.Fokus participant Cyber Exercisemempelajari cara melakukan analisis dan pembuatan forensik konfigurasi keamanan.Forensik berguna untuk melakukan pengumpulan barang bukti sera…
Abstrak: Perkembangan terus-menerus penggunaan teknologi informasi yang terhubung ke jaringan internet telah membawa manfaat besar bagi kehidupan modern. Namun, penggunaan teknologi juga diikuti dengan meningkatnya berbagai serangan melalui jaringan internet yang dapat menyebabkan kerugian bagi pengguna. Penelitian ini akan melakukan forensik jaringan pada simulasi serangan malware dridex, ma…
Abstrak: Meningkatnya insiden peretasan situs web yang berdampak pada ranah Pendidikan mengakibatkan kebocoran data dan informasi yang bersifat konfidensial. Oleh karena itu diperlukan tools yang mampu mendeteksi dan menghitung kerentanan sistem web dengan valid dan efisien. Dalam penelitian ini dilakukan pengembangan platform Pengintaian Otomatis dan Validasi Kerentanan untuk remote automat…
Abstrak: Dengan meningkatnya perkembangan jumlah data yang digunakan dalam kehidupan sehari-hari, juga akan meningkatkan kekhawatiran akan penggunaan teknik anti forensic dalam menghambat proses forensik digital. Teknik artifact wiping sedang menjadi kekhawatiran akan kemampuannya yang dapat mempersulit proses forensik digital. Terkhususnya beberapa tools penghapus file yang melakukan klaim t…
Abstrak: Internet membawa tantangan baru dalam hal keamanan dan privasi, termasuk penggunaan password untuk otentikasi. Masalah yang dihadapi pengguna internet adalah sulitnya mengingat dan mengelola banyak password serta bagi penegak hukum berupa sulitnya akses ke data bukti hukum yang terpassword. Untuk mengatasi hal tersebut, terdapat teknik yang dinamakan password cracking. Pada penelitia…
Abstrak: Kemudahan penggunaan smartphone menghadirkan tantangan baru di era perkembangan teknologi saat ini. Hal ini dibuktikan dengan banyaknya kasus tindak kejahatan yang menggunakan media smartphone. Kejahatan tersebut dapat diungkap salah satunya berdasarkan bukti digital yang didapatkan dengan melakukan mobile forensic pada perangkat pelaku kejahatan. Peneltian ini bertujuan membandinga…