Ruangan pendukung akademik memiliki layanan ruangan yang dapat digunakan oleh stakeholder untuk menunjang kebutuhan akademik. Layanan ruangan pendukung akademik antara lain akses masuk ruangan, pencatatan kunjungan, serta peminjaman dan pengembalian aset ruangan. Pengelolaan layanan ruangan yang masih konvensional dan manual menjadi permasalahan pada penelitian ini. Penelitian ini melakukan pem…